Selasa, 14 Maret 2017

Analisis Regresi 1


1. Hipotesis Deskriptif
A.
Apakah Mahasiswi suka memakai sepatu kets ke kampus?
Ho : Mahasiwi tidak suka memakai
sepatu kets ke kampus
Ha : Mahasiswi suka memakai sepatu kets ke kampus

B.  Apakah remaja suka memilih makanan yang mengandung kadar penyedap rasa yang berlebihan?
Ho : Para Remaja tidak suka memilih makanan yang mengandung kadar
kadar penyedap rasa yang berlebihan.
Ha : Para Remaja suka memilih makanan yang mengandung kadar penyedap rasa yang berlebihan.

2. Hipotesis Komparatif
A. Apakah ada perbedaaan naiknya
kadar gula darah pasien sebelum makan dan setelah makan?
Ho : Tidak
ada perbedaaan naiknya kadar gula darah pasien sebelum makan dan setelah makan
Ha :
Ada perbedaaan naiknya kadar gula darah pasien sebelum makan dan setelah makan

B. Apakah ada perbedaan antara buku gizi dasar dan buku daur kehidupan yang terdapat di perpustakaan?
Ho : Tidak
ada perbedaan antara buku gizi dasar dan buku daur kehidupan yang terdapat di perpustakaan
Ha : Ada perbedaan antara buku gizi dasar dan buku daur kehidupan yang terdapat di perpustakaan

3. Hipotesis Asosiatif
A. Adakah hubungan antara berat badan remaja dengan kebiasaan
mengkonsumsi apel setiap hari?
Ho : Tidak
ada hubungan antara berat badan remaja dengan kebiasaan mengkonsumsi apel setiap hari.
Ha :
Ada hubungan antara berat badan remaja dengan kebiasaan mengkonsumsi apel setiap hari.

B. Adakah hubungan antara turunnya nilai IPK mahasiswa dengan tidak mengerjakan tugas?
Ho : Tidak ada hubungan antara turunnya nilai IPK mahasiswa dengan
tidak mengerjakan tugas
Ha : Ada hubungan antara turunnya nilai IPK mahasiswa dengan tidak mengerjakan tugas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar